Image of Analisa laporan keuangan

Text

Analisa laporan keuangan



Buku ini dimaksudkan untuk membantu mahasiswa, pengusaha
atau fihak-fihak lain yang ingin mempelajari bagaimana cara mem-
baca, menginterpretasikan
dan menganalisa laporan keuangan
suatu perusahaan.
Diharapkan para pembaca yang ingin mempelajari buku ini
sebelumnya sudah mempunyai pengetahuan tentang dasar-dasar
akuntansi.
Buku ini sementara terdiri dari 8 bab, dimana bab-bab I dan Il
diuraikan tentang pengertian-pengertian, dasar, sifat dan bentuk-
bentuk laporan keuangan suatu perusahaan. Bab Ill menguraikan
tentang prosedur, metode dan berbagai macam tehnik analisa
laporan keuangan secara umum. Bab IV menguraikan tentang bagai-
mana cara menganalisa perubahan modal kerja dan Bab V tentang
bagaimana cara menganalisa perubahan uang kas di dalam per-
usahaan di mana analisa-analisa tersebut sangat penting bagi
pengusaha mengingat bahwa sebagian terbesar dari waktu dan
tenaga pimpinan bagian keuangan suatu perusahaan setiap harinya
adalah terlibat dalam pengurusan modal kerja pada umumnya
dan aliran kas pada khususnya. Pada akhirnya dalam Bab VI, VII,
VIII, diuraikan tentang berbagai alat atau tehnik analisa laporan
keuangan suatu perusahaan dengan caracara perhitungannya
untuk dapat mengetahui posisi dan perkembangan keuangan suatu
perusahaan, baik ditinjau dari kepentingan perusahaan maupun
dari kepentingan fihak luar perusahaan. Dengan demikian diharap-
kan agar para mahasiswa dengan membaca buku ini akan mem-
peroleh pengertian dan gambaran mengenai seluk-beluk laporan
keuangan suatu perusahaan beserta cara menganalisanya.


Ketersediaan

P00001B657.3 MUN lPERPUSTAKAAN STIE BALIKPAPAN (657 AKUNTANSI)Tersedia
P00002B657.3 MUN lPERPUSTAKAAN STIE BALIKPAPAN (657 AKUNTANSI)Tersedia
P00003B657.3 MUN lPERPUSTAKAAN STIE BALIKPAPAN (657 AKUNTANSI)Tersedia
P00004B657.3 MUN lPERPUSTAKAAN STIE BALIKPAPAN (657 AKUNTANSI)Tersedia
P00005B657.3 MUN lPERPUSTAKAAN STIE BALIKPAPAN (657 AKUNTANSI)Tersedia
P00006B657.3 MUN lPERPUSTAKAAN STIE BALIKPAPAN (657 AKUNTANSI)Tersedia
P00007B657.3 MUN lPERPUSTAKAAN STIE BALIKPAPAN (657 AKUNTANSI)Tersedia
P00008B657.3 MUN lPERPUSTAKAAN STIE BALIKPAPAN (657 AKUNTANSI)Tersedia
P00009B657.3 MUN lPERPUSTAKAAN STIE BALIKPAPAN (657 AKUNTANSI)Tersedia
P00010B657.3 MUN lPERPUSTAKAAN STIE BALIKPAPAN (657 AKUNTANSI)Tersedia
P00066B657.3 MUN lPERPUSTAKAAN STIE BALIKPAPAN (657 AKUNTANSI)Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
657.3 MUN l
Penerbit Liberty Yogyakata : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
vii + 345 hlm: ill; 22,5cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-499-132-5
Klasifikasi
657.3
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
ed. 2
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


Akses Katalog Publik Daring - Gunakan fasilitas pencarian untuk mempercepat penemuan data katalog